Pembahasan Materi PPKN Perjanjian Perjanjian Roem Roijen Halaman 77 - ADAM FOTO COPY

ADAM FOTO COPY

Adam Foto Copy Padang Rubek

Jumat, 16 September 2022

Pembahasan Materi PPKN Perjanjian Perjanjian Roem Roijen Halaman 77

Perjanjian Roem-Roijen
(14 April 1949 - 7 Mei 1949)



Perjanjian ini dimulai pada tanggal 14 April
1949 dan ditandatangani pada tanggal 7 Mei
1949 di Hotel Des Indes, Jakarta.

Nama perjanjian ini diambil dari kedua
pemimpin delegasi, Mohammad Roem dan
Herman van Roijen.

Tujuan perjanjian ini adalah untuk menyelesaikan beberapa masalah
mengenai kemerdekaan Indonesia sebelum KMB di Den Haag.

Hasil Pertemuan:
1. Angkatan bersenjata Indonesia akan menghentikan semua
aktivitas gerilya. Pemerintah Republik Indonesia akan menghadiri
KMB.

2. Pemerintah Republik Indonesia dikembalikan ke Yogyakarta. 

3. Angkatan bersenjata Belanda akan menghentikan semua operasi
militer dan membebaskan semua tawanan perang

. . . . . . . . . .

Peta pikiran Perjanjian Roem Roijen

- Apa

Perjanjian Roem Roijen dilakukan untuk menyelesaikan beberapa masalah mengenai kemerdekaan Indonesia sebelum KMB di Den Haag.

- Mengapa

Karena nama perjanjian ini diambil dari kedua pemimpin delegasi, Mohammad Roem dan Herman van Roijen.

- Siapa

Mohammad Roem dan Herman van Roijen

- Bagaimana

Perjanjian dimulai pada tanggal 14 April 1949 dan ditandatangani pada tanggal 7 Mei 1949

- Kapan

14 April 1949 - 7 Mei 1949

- Di mana

Hotel Des Indes, Jakarta